Kamis, 18 Juni 2009

Menghidupkan Kembali Lalat Yang Sudah Mati

"Ditranslasikan dan diterjemahkan Wiku dan dicopy oleh BhaktieZone "

Effects : Anda mengajak seseorang di jalan untuk mengambil seekor lalat atau kumbang mati di kaca mobil. Anda meletakkan lalat tersebut di tangan, memantrainya, dan lalat itu kembali hidup dan terbang.

Trik :
Sebelumnya, bekukanlah lalat tersebut dengan menaruhnya di freezer atau dry ice (ada di tempat menyimpan ice cream, biasanya dipakai sewaktu piknik). Lalat akan koma dan lumpuh temporer.

- Setelah lalat membeku, segera letakkan di kaca mobil yang teduh, agar si lalat tidak terlalu cepat mencair.

- Panas di tangan anda akan membantu si lalat pulih dari kebekuannya. Lebih dianjurkan untuk membekukan si lalat dengan dry ice atau aerosol, karena selain lebih cepat bereaksi, kerusakan fisik yang diderita si lalat juga lebih kecil.

- Berlaku juga untuk kumbang, capung, dan serangga kecil lainnya.

Catatan dari Wikumagic : Well, saya sendiri cukup terkejut setelah mengetahui trik sulap ini. Agak kejam.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan komentar, Kritik dan Saran !!
Sedikit comentmu berarti tuk ku !!